Jumat, 19 Oktober 2012

analisis jurnal


ANALISIS  :
Jurnal.1. PENGARUH STRATEGI BAURAN PEMASARAN TERHADAP PENJUALAN PADA TOKO CENDERA MATA DI OBJEK WISATA TANAH LOT, KABUPATEN TABANAN yaitu Dari beberapa periode perkembangan objek wisata Tanah Lot telah beberapa kali mengalami perubahan, baik rehabilitasi tempat objek wisata maupun perbaikan sarana pendukung, yaitu susunan tata letak tempat bangunan yang berupa areal pasar dan parker. Perkembangan atau rehabilitasi objek wisata Tanah Lot dilakukan oleh Pemda setempat. Berdirinya Pura Tanah Lot dan perkembangan sejarahnya menjadikan objek wisata tidak dapat dipisahkan dengan masyarakat desa setempat. Ini merupakan kesatuan, baik kultural maupun manajerial antara desa dengan objek wisata Tanah Lot, bahwa masyarakat desa Tanah Lot. Hal itu berarti harus berperan penting dalam pengembangan kepariwisataan di daerah yang mereka miliki.  Perkembangan objek wisata Tanah Lot sebelumnya secara ekonomis tidak proporsional. Pendapatan yang diterima oleh Desa Adat Beraban sangat kecil untuk pembiayaan pemeliharaan dan perawatan Kahyangan Tiga. Untuk mengembangkan objek wisata Tanah Lot dibangun beberapa fasilitas penunjang, yaitu berupa toko cendera mata (art shop) yang berlokasi di beberapa tempat, sebagian art shop berada di areal tempat parkir dan sebagian lagi berlokasi di sekitar jalan menuju Pura Tanah Lot. 

Tabel 
Jumlah Kunjungan Wisatawan ke Objek Wisata Tanah Lot 
Tahun 1997

Tahun
jumlah kunjungan(org)
pertumbuhan(%)
1997
416.270
-
1998
329.339
-20,88
1999
519.734
19,32
2000
653.910
17,20
2001
645.812
18,99                   



Dari tabel di atas  dapat dilihat bahwa jumlah kunjungan wisatawan ke objek wisata Tanah Lot mengalami perkembangan yang tidak stabil. Pada tahun 1997 dan 1998 terjadi penurunan sebesar 29,88%, sedangkan tahun 1999 sampai dengan tahun 2000 mengalami suatu peningkatan dan tahun 2001 kembali menurun. 

Jurnal.2.Analisis pengaruh marketing mix terhadap penjualan keramik yaitu –produk berpengaru secara negative signifikan terhadap penjualan keramik.harga brpengaruh secara signifikan.saluran distribusi berpengaru secara signifikan terhadap penjualan keramik,penambahan jasa penyalur,pergudangan dan transportasi yang dikemas dalam ssaluran distribusi akan mengakibatkan penambahan pula pada penjualan keramik dan sebaliknya.

Jurnal.3.pengaruh biaya distribusi terhadap penjualan pda PT.INDOFOOD SUKSES MAKMUR,Tbk
               Dunia usaha,baik produksi maupun jasa selalu dihadapkan dengan persaingan. Untuk mengatasi persaingan perusahaan menempuh berbagai cara dan strategi untuk menyampaikan hasil produksinya dengan cepat,tepat,cermat,hemat dan memuaskan ketangan konsumen.strategi pemasaran disesuaikan juga dengan kemampuan dana perusahaan melalu bauran pemasaran yaitu factor produk,harga,distribusi dan promosi.kegiatan pemasaran harus disesuaikan dengan mengadakan kegitan promosi yang terarah,terencana dan terpadu.perusahaan yang dijadikan kasus penelitian ini diperoleh melalui internet, yaitu PT.INDOFOOD SUKSES MAKMUR,Tbk.produk-produk Indofood dinikmati setia hari pada setiap siklus kehidupan seprti makanan untuk anak-anak, makanan untuk masa pertumbuhan di usia sekolah hingga masa remaja dan menginjak usia dewasa serta makanan keceriaan dalam kehidupan.

                                                                

Tidak ada komentar:

Posting Komentar